Mengatur level operator

Setelah membuat operator sesuai dengan kebutuhan langkah selanjutnya yang harus dilakukan sebelum melakukan transaksi adalah mengatur level dari masing-masing operator. Level ini akan menentukan kewenangan dari masing-masing operator, misalnya seorang operator dengan level cashier hanya boleh melakukan transaksi penjualan sementara operator dengan level accountant tidak boleh melakukan transaksi apapun kecuali hanya melihat laporan atas transaksi…

Membuat Operator

Sebelum memulai semua kegiatan transaksi yang harus dilakukan pertama kali adalah membuat operator dan mengatur levelnya. Operator atau pengguna program dapat diatur dan dibatasi kewenangannya menurut batasan level yang diatur oleh SuperAdmin. Operator akan mempunyai username dan password sendiri-sendiri.   Yang mempunyai hak untuk menambah, mengedit, menghapus, mengaktifkan dan menonaktifkan Operator hanyalah pengguna yang mempunyai…

Setting Jaringan

Aplikasi Cakra Integrited System  didesain untuk dapat digunakan oleh multi user, yang artinya dapat digunakan oleh beberapa user sekaligus dalam waktu yang bersamaan. Untuk dapat menggunakan fasilitas multi user, aplikasi ini harus berjalan diatas LAN dengan menggunakan beberapa settingan. Setting jaringan ini tidak berlaku untuk komputer yang tidak menggunakan jaringan (stand alone). Untuk penggunaan Cakra…

Menjalankan aplikasi kasir cakra backoffice

 Membuka Aplikasi Cakra Integrited System Cakra Integrited System adalah aplikasi yang berjalan di atas platform Windows (Under Windows), sehingga prosedur yang digunakan untuk membuka aplikasi ini sama seperti aplikasi Windows pada umumnya, seperti misalnya MS Word, Excel, Powerpoint atau yang lainnya. Pengguna dapat memulai dengan klik tombol Start, pilih program, pilih Accurate Solutions dan Klik…